Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2016 M / 1437 H Kota Bandung dan Sekitarnya.
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2016 M / 1437 H atau Jadwal Puasa Ramadhan untuk Kota Bandung dan Sekitarnya berikut ini bisa didownload di Situs Kementerian Agama Jawa Barat.
Ini adalah jadwal puasa terpercaya karena ditandatangani secara resmi oleh pihak berwenang atau yang berkompeten.
Jadwal Imsakiyah Ramadhan sebenarnya tidak jauh berbeda dengan Jadwal Shalat karena patokan waktu puasa adalah awal waktu Shalat Subuh untuk mulai berpuasa dan awal waktu Shalat Magrib untuk berbuka.
|
Jadwal Puasa Ramadhan 1437 H / 2016 M Kota Bandung dan Kota Lainnya di Jawa Barat.* |
Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2016 M / 1437 H kota-kota lainnya di Indonesia dari Kementerian Agama juga bisa didapatkan di situs Kementerian Agama RI.*